Penjelasan Tema

“Mahasiswa Kreatif, Inovatif, Tangguh dan Bermanfaat”

Karya yang dikirimkan oleh peserta membahas terkait permasalahan yang terjadi di sekitar dan dikaitkan dengan SDG’s serta menampilkan solusi dari permasalahan yang diangkat sebagai bentuk dari mahasiswa kreatif, inovatif, tangguh dan bermanfaat.

Gambaran Lomba

Short Story Competition merupa lomba menulis cerita pendek yang berkaitan dengan tema “Mahasiswa Kreatif, Inovatif, Tangguh, dah Bermanfaat” Cerita berisi dinamika serta konflik yang sering terjadi di kehidupan mahasiswa, cerita yang dituliskan dapat berupa cerita fiksi dan berasal dari kisah nyata. Hasil luaran terbaik dari lomba ini akan difilmkan.

Jadwal

  • Pendaftaran : 11 – 31 Oktober 2021
  • Pengumumam : 12 November 2021

Persyaratan Lomba

  1. Melakukan Pendaftaran (Alur Pendaftaran)
  2. Mahasiswa aktif UII Jenjang S1 dan D3 Universitas Islam Indonesia yang dibuktikan dengan scan KTM.
  3. Lomba bersifat individu.
  4. Lomba bersifat gratis atau tidak dipungut biaya apapun.
  5. Konten tidak mengandung unsur SARA
  6. Hasil karya merupakan karya orisinal yang belum pernah dipublikasikan di media manapun.
  7. Cerita Memuat :
    • Orientasi
    • Konflik
    • Penyelesaian
    • Pesan moral
    • Motivasi
  8. Cerita minimal terdiri dari 2 halaman.
  9. Karya terbaik akan difilmkan.

Hadiah

  • Pemenang mendapat sertifikat
  • Juara 1 = 1.500.000
  • Juara 2 = 1.300.000
  • Juara 3 = 1.000.000
  • Harapan 1 = 800.00
  • Harapan 2 = 600.000