Entries by @dminwebmhs

,

Dunia Bisnis Menjadi Peluang Para Millenial

Entrepreneur menjadi salah satu pejuang dalam menyediakan lapangan pekerjaan. Peningkatan jumlah penduduk menjadi tantangan dalam penyediaan lapangan pekerjaan untuk mengurangi pengangguran. Badan Pengelola Aset Keluarga Mahasiswa UII (BPAKM UII) mengadakan seminar kewirausahaan sebagai wadah untuk membuka wawasan para mahasiswa agar berani berwiraswasta. Kali ini BPAKM UII juga melakukan peluncuran bisnis baru yang bernama Student Asset […]

UII Learning Center : Avoiding Plagiarism

Assalamualaikum Wr Wb  Berikut kami informasikan acara UII Learning Center Academic Workshop for students : Avoiding Plagiarism. Acara tersebut akan dilaksakan pada Hari/Tanggal : Sabtu, 13 April 2019 Pukul : 08.00 WIB s.d 14.00 WIB Tempat : Ruang Erasmus (Gedung Rektorat lt. 2, Kampus Terpadu UII) Gratis untuk Mahasiswa UII Makan siang Sertifikat Pendaftaran dilakukan […]

,

Memaknai ‘Keunikan’ Student Government

Social control dan agent of change adalah dua istilah yang tak sulit ditemukan pada fase awal perkuliahan. Dua istilah ini dianggap menjadi pintu masuk pembeda antara mahasiswa dan siswa secara garis besar. Kata-kata ini juga kerap digunakan sebagian mahasiswa senior maupun pimpinan universitas dalam rangka memerkenalkan mahasiswa baru pada tanggung jawab dan peranannya sebagai mahasiswa, […]

,

Mahasiswa UII Raih Juara Pada Accounting Week 2019 di Padang

Pariwisata di kawasan Gunung Merapi kian hari tampak semakin meningkat. Banyak turis yang datang ke Jogja menyempatkan diri berkunjung ke kawasan Gunung Merapi. Namun, dengan adanya peningkatan tersebut, pengembangan pariwisata di kawasan Gunung Merapi masih tergolong belum berintegrasi. Selain itu, pariwisata halal di Indonesia yang berpotensi sangat besar masih belum dimaksimalkan dengan baik. Berlatar belakang […]

Liga Mahasiswa Training & Workshop

LIMA Training dan Workshop adalah program yang diadakan oleh Liga Mahasiswa dengan dua tujuan utama, yaitu: Berbagi pengetahuan yang dibutuhkan di dunia industri dan dunia kerja serta menyediakan kesempatan untuk mengembangkan kemampuan diri, baik soft skill maupun hard skill, yang dibutuhkan di dunia kerja dan dunia industri kepada mahasiswa, Mengembangkan kegiatan mahasiswa, baik Unit Kegiatan […]

,

Mahasiswa UII Kembangkan Alat Pendeteksi Korban Bencana

Indonesia sebagai negara yang wilayahnya berada pada Cincin Api Pasifik akan lebih sering mengalami sebuah bencana alam. Mulai dari gunung meletus, tanah longsor, gempa hingga tsunami pernah terjadi di Indonesia. Maka dari itu diperlukannya sebuah inovasi teknologi dalam menghadapi berbagai tantangan bencana alam ini. Dua mahasiswa Universitas Islam Indonesia (UII) berhasil mengembangkan alat pendeteksi korban […]

Penawaran Beasiswa Mandala Sholarship Program Tahun 2019

Assalamu’alaikum Warrahmatullahi Wabarakatuh. Berdasarkan surat dari PT. Mandala Multifinance, Tbk dengan Nomor 14/MSP/III/2019 perihal penawaran Mandala Scholarship Program untuk Periode Tahun Ajaran 2019/2020, dengan ini kami informasikan tentang penyelenggaraan seleksi Beasiswa Mandala Scholarship Program. PERSYARATAN UMUM Persyaratan yang harus dipenuhi untuk mengajukan Beasiswa Mandala Scholarship Program Tahun Ajaran 2019/2020 adalah sebagai berikut: Pemohon adalah mahasiswa […]

,

Mahasiswa UII Ciptakan Start Up Penghubung Investor dan Kreator

Gebrakan teknologi telah menyajikan berbagai perubahan di segala lini. Termasuk dalam perekonomian suatu negara yang saat ini dipengaruhi dan dibentuk oleh teknologi, inovasi dan kewirausahaan. Dalam upaya menghadapi tantangan pada aspek ekonomi ini, tiga mahasiswa Universitas Islam Indonesia (UII) yang terdiri dari Ade Wahyu Hidayat (Teknik Sipil 2015), Edwin Budi Setiawan (Teknik Sipil) dan Dwi […]

Pengumuman Penerima Beasiswa Yayasan Van Deventer-Maas Indonesia (YVDMI) Tahun 2019

Assalamu’alaikum Warrahmatullahi Wabarakatuh. Berdasarkan pemberitahuan resmi dari Yayasan Van Deventer Maas Indonesia (YVDMI) mengenai hasil seleksi Beasiswa VDMI Tahun 2019, maka, dengan ini kami informasikan tentang nama-nama yang telah lolos seleksi Penerimaan Beasiswa VDMI Tahun Ajaran 2019/2020. NAMA MAHASISWA LOLOS SELEKSI BEASISWA VDMI TAHUN 2019 NIM NAMA MAHASISWA PROGRAM STUDI 17320184 CATHERINE TRI SEPTIYUANZA PSIKOLOGI […]

,

UII Dominasi Jumlah Proposal Terbanyak Yang Didanai pada PKM V Bidang 2019 di Antara PTS

Universitas Islam Indonesia (UII) kembali menorehkan prestasi sebagai Perguruan Tinggi Swasta (PTS) dengan jumlah proposal terbanyak yang didanai DIKTI melalui kompetisi hibah Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) V Bidang tahun pendanaan 2019. PKM merupakan program yang diselenggarakan Direktorat Pembelajaran dan Kemahasiswaan RISTEKDIKTI yang ditujukan sebagai kompetisi nasional bagi mahasiswa. Disampaikan oleh Direktur Direktorat Pembinaan Kemahasiswaan UII, […]