, ,

Penetapan Peserta Beasiswa Cendekia Baznas Dalam Negeri Tahun 2024

Assalamu’alaikum Warrahmatullahi Wabarakatuh.

Bismillahirrahmanirrahim

Berikut daftar Peserta Lulus Beasiswa Cendekia BAZNAS Dalam Negeri Tahun 2024. Semoga semakin menguatkan motivasi dalam menjalankan masa studi. Aaamiin

No Nama NIM Jenis Kelamin Program Studi Fakultas
1 Adilla Marwa Nisrina 22320275 Perempuan Psikologi Fakultas Psikologi dan Ilmu Sosial Budaya
2 Ella Chefty Aryani 22320062 Perempuan Psikologi Fakultas Psikologi dan Ilmu Sosial Budaya
3 Habib Aulia Hakim 22521005 Laki-laki Teknik Kimia Fakultas Teknologi Industri
4 Ikhwan Faqih Atsani 22711039 Laki-laki Kedokteran Fakultas Kedokteran
5 Lalita Satya Nariswari 22613013 Perempuan Farmasi Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
6 Muhammad Ainun Basyir 22524087 Laki-laki Teknik Elektro Fakultas Teknologi Industri
7 Muhammad Falah Dhiyaulhaq 22422051 Laki-laki Pendidikan Agama Islam Fakultas Ilmu Agama Islam
8 Muhammad Rafi Maulana 22410192 Laki-laki Hukum Fakultas Hukum
9 Nazhifah Aulia Anwar 22321312 Perempuan Ilmu Komunikasi Fakultas Psikologi dan Ilmu Sosial Budaya
10 Robbani Akmalul Fata 22320068 Laki-laki Psikologi Fakultas Psikologi dan Ilmu Sosial Budaya

Pengumuman dan daftar nama yang lulus dapat diakses di: https://bazn.as/SKBCBDN2024

Alhamdulillah, Untuk selanjutnya seluruh peserta lulus Beasiswa Cendekia BAZNAS Dalam Negeri tahun 2024 akan diundang ke dalam WAG masing-masing kampus oleh mentor dan koordinator di 113 kampus mitra BAZNAS.

Diharapkan peserta lulus untuk melakukan Daftar Ulang. Batas akhir pengisian 18 September 2024 pukul 17.00 WIB dengan melampirkan Akad yang telah lengkap dengan foto, data, dan tanda tangan dalam bentuk PDF. Akad Peserta Beasiswa juga wajib dikirimkan ke E-Mail [email protected] dengan subjek “Akad Peserta BCB 2024”.

Silahkan penerima BCB dapat daftar ulang pada:

https://bit.ly/daftarulangbcb24

Mudah mudahan segala proses lancar, dan peserta beasiswa terpilih dapat semakin menambah semangat untuk menempuh pendidikan dan menebar kebermanfaatan untuk masyarakat sekitar.

Semoga semakin menguatkan motivasi berkarya bagi agama dan bangsa…
Aaamiin..

Demikian pengumuman ini kami sampaikan untuk dapat dijadikan perhatian. Terima kasih.

Wassalamu’alaikum Warrahmatullahi Wabarakatuh

Catatan:

  1. Mengunduh dan Mengisi Akad Peserta Beasiswa BAZNAS Dalam Negeri yang dapat diunduh di https://bazn.as/akadbcbdn6
  2.  pastikan akad yang dikumpulkan ke BAZNAS rapi dan terbaca dengan jelas